Minggu, 25 November 2012

Cerita 1 (Irwansyah)

Assalamu'alaikum wr. wb.



Ketemu lagi dengan saya irwansyah, saya mau melanjutkan cerita saya nih.
oke teman-teman,,, langsung aja yya...!!
pas saya lulus saya ingin masuk SMAN 1 Palembang, tetapi karena kurangnya dukungan orangtua saya jadi saya mencari sekolah lain dan menemukan  SMAN 3 Unggulan KayuAgung tetapi berhubung dan dihubungkan dengan nilai saya yang tidak mendukung jadi saya mencari sekolah lain lagi, dan ayuk saya ketika waktu itu memberi tau bahwa ada SMAN 1 Unggulan Indralaya Utara yang tidak jauh dari tempat ayuk saya, dan orangtua saya lebih mendukung saya untuk sekolah di SMAN 1 indralaya utara.
ketika hari pertama saya ke SMA tersebut saya tersepona dengan sekolahnya, dan saat saya test untuk masuk ke SMA tersebut saya tidak sama sekali berbekal belajar sehingga saya kesulitan untuk mengerjakan soal test tersebut.

ketika pengumuman saya lihat di internet bahwa nama saya tidak ada, ketika itu saya langsung pasrah dan sudah terbayang untuk sekolah di SMAN 1 AirSugihan, dan ternyata saat pulang sekolah kata ibu saya lulus dengan no. urut 117 sedangkan siswa yang diterima 220-224 saya bersyukur karna saya masih masuk.
saat MOS saya mulai merasa tidak nyaman dengan lingkungan sekolah apalagi disekolah menerapkan sistem senioritas yang menjadi ciri khas SMA kami di OI, setelah MOS rasanya sangat lega dan saat hari pertama saya masuk sekolah saya mulai mengenal teman-teman baru dan saat itu pula saya melihat seorang gadis yang menurut saya sangat istimewa dan spesial.
kami sekelas dan setelah beberapa lama bersekolah di SMA kami menjalankan beberapa kegiatan ekstrakurikurel seperti yang wajibnya::PASKIBRA, PRAMUKA, MARCHING BAND, Dan ROHIS.
saat hari pertama saya belajar dikelas saya duduk sebangku dengan prabowo dia orang cinta manis, tetapi setelah sekitar satu bulan kami mengadakan rotasi tempat duduk sehingga saya duduk dengan raka orang tanjung batu, raka orangnya pendiam dan saya banyak belajar dan curhat denganya.
pertama kali saya mengenal blog saya diajari olehnya dan kami menjadi teman baik dan yang membuat kami menjadi teman yang sangat baik lagi yaitu melalui ketika ujian kami saling mencontek, hehehe ^_^
nah pada saat kelas X inilah awal mula saya bertemu wanita yang mungkin dapat menggantikan ani, dan niat saya untuk mendekatinya sebenarnya sudah berhasil sampai-sampai hal yang tidak saya pikirkan terjadi seperti berfoto mesra dengannya dan yang membuat saya lebih beruntung lagi saya kerumahnya saat itu kami janjian dengan teman yang  lain untuk kerumahnya tetapi yang datang hanya saya seorang dan orangtua wanita ini dan ayuknya mengira kalau saya adalah pacarnya (sebenarnya pengen jadi pacarnya :* ) padahal saya hanya teman biasa, saat saya kerumahnya pas ada acara adat katanya sih hanya diadakan 4th sekali jadi pada waktu itu saya sangat beruntung dan saya pun bertemu hampir dengan seluruh keluarganya, ooh ^_^
orangtuanya sangat baik pada saya, ketika pulang dari rumahnya lah saya menjadi tambah keluar rasa suka saya kepada dia, tetapi dengan keadaan fisik yang tidak mendukung ya saya sadar bahwa dia hanyalah mimpiku yang sulit untuk jadi nyata bahkan mungkin takkan pernah nyata. :'(
saat Paskib seluruh kelas X angkatan berapapun pasti ada siswa yang merasa tertekan karena ekskul tersebut, dan yang sangat disayangkan jika salah satu siswa tidak hadir maka kami yang hadirlah yang kena sanksi karena kata kakak senior kami tidak mengajak teman kami untuk Paskib, padahal kami selalu mengajak teman kami untuk paskib, saat pertengahan Paskib angkatan7 ada konflik tentang rambut yang wanita karena disuruh senior menggunting rambut tetapi yang junior mengadu pada orangtua dan orangtua junior tersebut memberitau guru dan terjadilah konflik di Paskib angkatan7, setelah usai masalah rambut yang junior wanita kembali membuat ulah karena mengadu dihukum oleh kakak senior lagi padahal kan apa yang diajarkan kakak senior itu pasti yang telah ia dapatkan begitupun seterusnya.
saat konflik ini paskib kami hampir dibubarkan karena masalah yang sepele. untungnya beberapa hari yang mengajar paskib tersenior dan setelah paskib kembali normal barulah kakak senior yang mengambil alih kami lagi, sebenarnya waktu beberapa kali saya mengikuti paskib saya dipanggil kakak senior katanya saya tidak sopan kepada kakak senior yang wanita, padahal saya tidak tau apa-apa tentang itu dan ketika saya meminta kakak tersebut untuk menjelaskanya ia seolah-olah mengabaikan saya.
saat kami dilantik betapa bahagia kami yang akan menjadi senior, tetapi dengan latihan kami yang kurang kami sangat takut akan kesalahan saat pelantikan dan syukur alhamdulillah kami serempak dan sangat kompak saat pelantikan.
itu cerita paskibku.
saat Pramuka awalnya saya kira sama dengan pramuka di airsugihan tetapi ternyata berbeda, pramuka di SMA kami sangat membosankan karena ada ala-ala paskib yang dimasukan didalamnya. saya lukayan aktif dipramuka dan alhamdulillah saya mengikuti perkemahan RAICAB selama satu minggu dan saya bisa mengenali watak-watak dari teman-teman yang mengikuti perkemahan tersebut, setelah raicab ada perkemahan PERSANDA di Unsri saat itu kelas XI katanya tidak ada yang mau ikut dan kelas X yang ikut raicab yang diajak sedangkan yang tidak ikut raicab tidak boleh ikut dan saya, hajarul, ilhamsyah, dan indra syahputra yang diajak dan ternyata yang diajak hajar, indra, dan prabowo. padahal prabowo tidak mengikuti raicab, saya sangat kecewa saat itu, jadi saya berkata pada diri saya sendiri bahwa saya akan percaya kepada orang jika sudah terbukti agar tidak kecewa yang ke 2xnya.
setelah perkemahan persanda ada lagi perkemahan satya dan berhubung saya masih kecewa saya tidak ikut padahal saya sangat ingin sekali ikut perkemahan tersebut.
dan kali ini yang membuat saya kecewa pada panitia raicab katanya yang mengikuti raicab akan diseleksi panitia untuk mengikuti raida tetapi seleksi diserahkan pada pihak sekolah masing-masing, itu sudah membuat saya drop.
itu cerita pramukaku.
marching band pada saat angkatan kami sangat banyak sekali job bahkan kakak kelas agak iri saat itu karena saat angkatan mereka marching tidak terlalu banyak job, job kami yang pertama yaitu saat 17 agustus kami tampil begitu spektakuler padahal kami sebelumnya tidak di izinkan oleh kepala sekolah untuk tampil, namun dengan semangat kakak tersenior yang membimbing kami untuk memungkinkan perbandingan yang sangat jauh yaitu 99% tidak tampil dan 1% tampil, teapi dengan semangat kakak itu yang 1% itu terwujud dan kami sangat bangga kepada kakak yang memotivator saat itu yaitu:: kk wira, kk ahdyat, kk riki, dan yuk yessi.
dan pada job-job selanjutnya kami meneruskan marching dari kakak-kakak tersebut dan alhamdulillah dari beberapa kali kami tampil lebih banyak baik daripada buruknya.
itu cerita marchingku.
rohis saat kami kelas X biasanya yang mengisi materi itu ibu iram dan umi sari, namun terkadang yang mengisi materi bergilir kakak tersenior dan kami juior-juniornya hanya menyimak dan bertanya, tetapi tidak lama rohis kami digantikan dengan mentoring yang sebenarnya tidak terlalu berbeda dengan rohis, tetapi menurut saya pribadi lebih aktif emtoring daripada rohis karena mentoring dibagi kelompok-kelompok kecil sedangkan kami rohis langsung digabung. yang menurut saya lebih efektif dan lebih enak menyimaknya jika mentoring.
itu cerita rohisku.
ekskul basket juga saya ikut, nama pelatih saya Renaldi oscar yang pertama, saya hanya delapan pertemuan dilatih beliau setelah itu beliau mengikuti test amsuk tentara dan posisi beliau sebagai pelatih digantikan oleh kak angga, tetapi setelah pergantian pelatih pemain basket sangat berkurang kualitasnya dan banyak yang mengundurkan diri atau berhenti, saya sendiri setelah banyak teman yang berhenti saya masih mengikuti latihan dengan salah satu sahabat saya yaitu hajarul aswadi, tetapi saya tidak lama kenaikan kelas saya berhenti juga karena latihanya sudah seperti atlet.
teman saya belum berhenti tetapi ketika saya tanya katanya sudah maels latihan bahkan teman saya yang sangat gemar basket berhebti juga katanya.
itu cerita basketku.
setelah kenaikan kelas kami X.A terpisah-pisah, ada yang ipa 1, ada yang ipa 2, ada ips 1, dan ips 2. yang saya sedih adalah dikelas XI saya hanya ada satu teman yang sekelas waktu kelas X.
Wwwwah........Teman-teman cerita yang kelas X dulu y entar saya lanjut lagi cerita kelas XI yyyyyyyya..............(y)
Wassalamu'alaikum wr. wb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blogger Template by Clairvo